Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

GAWAT..!! PELATIH STY ANCAM UNDUR DIRI

IDSpedia – Shin Tae-yong pelatih Timnas Indonesia dikalangan usia 19 tahun sampai senior baru-baru ini bikin geger netizen pecinta sepak bola Indonesia dengan statement kontroversialnya. Coach STY menuturkan jika ketua umum PSSI harus mundur dan bertanggung jawab, coach STY menilai dirinya akan ikut bertanggung jawab dan mengundurkan diri dari Timnas Indonesia.

GAWAT..!! PELATIH STY ANCAM UNDUR DIRI
Coach STY siap mundur dari kursi kepelatihan Timnas Indonesia, jika ketum PSSI Iwan Bule mundur. Dok.PSSI

Korea selatan mempunyai budaya changpi. Changpi menekankan  pada tingkah laku, sikap dan pemikiran orang korea selatan. Tradisi ini nampaknya menjadi dasar coach STY memberikan pernyataan yang kontroversial tersebut.

Suporter Tanah Air pun memberikan komentar beragam atas pernyataan yang diberikan coach STY. Pro-kontra pun meyeruak ke Publik, ada yang memberikan dukungan kepada coach STY untuk bertahan dan ada juga yang mempersilahkan STY untuk mundur dari kursi kepelatihanya. 

Pecinta sepak bola Indonesia berharap besar kepada coach STY untuk memajukan persepakbolaan Indonesia, harapan itu muncul ketika dilihat dari segi permainan, mentalitas dan fisik pemain timnas mengalami kemajuan pesat ditambah lagi dengan lolosnya timnas senior ke Piala Asia 2023 setelah terakhir tahun 2007 membuat para supporter memberikan kepercayaan tinggi kepada beliau. 

Posting Komentar untuk "GAWAT..!! PELATIH STY ANCAM UNDUR DIRI"